Ranggonseni.com - Tangga lagu merupakan suatu metode mengurutkan sebuah rekaman baik audio atau video berdasarkan popularitas dalam jangka waktu tertentu.
Selama bulan kemaren, lagu 'jare sema' yang dibawakan oleh Siti Aliyah menggeser lagu 'dake kita'. Lagu ini diciptakan oleh Bram Purnama, pendatang baru dalam dunia cipta-cipta lagu tarling.
Berikut daftar tangga lagu tarling untuk bulan November 2022.
Selama bulan kemaren, lagu 'jare sema' yang dibawakan oleh Siti Aliyah menggeser lagu 'dake kita'. Lagu ini diciptakan oleh Bram Purnama, pendatang baru dalam dunia cipta-cipta lagu tarling.
Berikut daftar tangga lagu tarling untuk bulan November 2022.
- Jare Sema - Siti Aliyah
- Dake Kita - Tri Buana
- Siap Duda - Emek Aryanto
- Beda Kelas - Zamel Reza
- Pendamping Ati - Iis Syantika
- Ngobor Kodok - Evi Shandra
- Mabok Ngeslot - Indri Fahriza
- Banyu Larangan - Rendy
- Mantan Terindah - Diana Sastra
- Dudu Mantune - Punuk Dijaya
Lagu 'jare sema' menyodok ke puncak tangga lagu selama bulan kemaren menggeser 'dake kita'.
Beberapa lagu yang berturut-turut selama tiga bulan bertengger dalam Top 10 chart malah terpental. Sebut saja ada 'bandar gincu' dan 'laki budeg'.
Untuk mengetahui tangga lagu tarling bulan berikutnya, panteng terus Ranggon Seni. (Meneer Pangky/RS)***
Untuk mengetahui tangga lagu tarling bulan berikutnya, panteng terus Ranggon Seni. (Meneer Pangky/RS)***